Unit Pelaksana Teknis Dinas Tata Ruang dan Sumber Daya Alam (TRSDA) Kabupaten Simalungun Kecamatan Panei bersama masyarakat melaksanakan gotong royong memperbaiki saluran irigasi yang jebol di Daerah Irigasi (DI) Simpang Raya/Sibual-bual, Rabu (1/6/2022).
Akibat jebolnya saluran irigasi itu, menyebabkan lahan pertanian masyarakat kekeringan, sebab titik jebol saluran irigasi itu berada di hulu berdampingan dengan pintu masuknya air untuk mengairi lahan pertanian masyarakat.
Masyarakat bersama pegawai UPT TRSDA memperbaiki saluran irigasi itu dengan menggunakan karung yang berisi tanah dan pasir serta membentenginya dengan timbunan tanah yang dipadatkan secara swadaya.
Dengan diperbaikinya saluran irigasi tersebut masyarakat berharap air dapat berjalan dengan lancar masuk ke lahan pertanian milik mereka.
UPT Dinas TRSDA Kec. Panei dan Mayarakat Perbaiki Saluran Irigasi.










Berita Lainnya
Bupati Simalungun Ajak Perwis Bersama Membangun Kabupaten Simalungun Dengan Berjamaah
Bupati Simalungun, Anton Achmad Saragih mengajak Perwiridan Akbar Istiqomah (Perwis) untuk bersama-sama, berjamaah membangun dan memajukan Kabupaten Simalungun, Tanoh Habonaron...
Buka Puasa Bersama Masyarakat, Bupati Simalungun Ajak Berjamaah Membangun Daerah
Bupati Simalungun Anton Achmad Saragih bersama Ketua TP PKK Ny Darmawati Anton Achmad Saragih didampingi sejumlah pejabat tinggi pratama di...
Pemkab Silmalungun Gelar Buka Puasa Bersama Masyarakat Di Masjid Al Hidayah Marihat Bandar Kecamatan Bandar
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Simalungun menggelar acara buka puasa bersama masyarakat di Masjid Al Hidayah Nagori Marihat Bandar, Kecamatan Bandar, Simalungun,...
Bupati Simalungun Resmikan Kantor FKUB, Satu-satunya Di Sumut
Bupati Simalungun, Radiapoh Hasiholan Sinaga meresmikan Kantor Forum Komunikasi Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Simalungun, berlokasi di Jalan Asahan, Kecamatan Siantar,...
Bupati Radiapoh Tinjau Perbaikan Jalan Penghubung Jawa Maraja Bah Jambi – Simpang Nagojor
Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga meninjau pekerjaan perbaikan jalan penghubung antara Kecamatan Jawa Maraja Bah Jambi menuju Simpang Nagojor Kecamatan...
Bupati Simalungun Tinjau Pembangunan Gedung Seni Budaya di Pamatang Raya
Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga meninjau pembangunan gedung Seni Budaya yang berlokasi di Pamatang Raya, Kecamatan Raya, Simalungun, Sumut, Rabu...